Letkol Czi Ir.Suharjono, Mohon Diri: Akhiri Tugas dengan Hormat dan Penuh Rasa Syukur
Kata Banua, Banjarmasin – Sebuah babak baru dimulai bagi Komandan Detasemen Zeni Bangunan (Denzibang) 2/VI Banjarmasin, Letkol Czi Ir. Suharjono, M.H, yang resmi menyampaikan permohonan diri menjelang masa purna tugasnya.…
