Satresnarkoba Polres Batola Grebek Pengedar Sabu di Tamban, 5 Paket Sabu Diamankan
Kata Banua, Barito Kuala – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Barito Kuala kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkoba di wilayah hukum mereka. Kali ini, seorang pria berinisial P (30),…
